Membuat kreasi dengan menggunakan benda-benda bekas adalah sebuah tantangan dan sebuah talenta untuk mewujudkan sebuah imajinasi. Nah bagaimana jika membuat sebuah kreasi atau karya seni dari komponen jam bekas. Hal inilah yang dilakukan oleh Susan Beatrice. Dengan menggunakan komponen jam bekas yang dikumpulkannya, Beatrice mampu menciptakan sebuah kreasi cantik berbentuk menyerupai kelinci, kuda laut, kupu-kupu bahkan wajah manusia. Karya-karya yang sudah jadi kemudian dipamerkan melalui media sosial seperti Facebook, hasilnya pun banyak yang mengapresiasi.

Dengan mengusung tema “Earth-friendly and artistic items sensitive to the limits of our natural resources”, karya-karya yang dihasilkannya berusaha menggugah kesadaran mengenai isu lingkungan hidup.  Susan Beatrice telah menunjukkan, bagaimana benda-benda bekas pun dapat dibuat menjadi sebuah karya seni. Dibutuhkan kesabaran dan ketekunan untuk menghasilkan kreasi seperti ini.

Kreasi Unik dari Benda-Benda Bekas – Susan Beatrice

kreasi dari komponen jam bekas 18

kreasi dari komponen jam bekas 14

kreasi dari komponen jam bekas 11kreasi dari komponen jam bekas 07kreasi dari komponen jam bekas 01

kreasi dari komponen jam bekas 04

kreasi dari komponen jam bekas 05

kreasi dari komponen jam bekas 06

kreasi dari komponen jam bekas 08

kreasi dari komponen jam bekas 09

kreasi dari komponen jam bekas 12

kreasi dari komponen jam bekas 13

kreasi dari komponen jam bekas 15

kreasi dari komponen jam bekas 17

kreasi dari komponen jam bekas 18

kreasi dari komponen jam bekas 20

kreasi dari komponen jam bekas 21

kreasi dari komponen jam bekas 22

Dukung Mobgenic

Jadilah bagian dari komunitas kreator dan dukung Mobgenic untuk bisa tetap berbagi artikel yang menarik dengan memberikan donasi.

*Donasi melalui aplikasi Saweria

Share.