Author: Budi Benedictus

Sharing Stories That Matters. Web Content Curator at mobgenic.com and osrepublik.com

Pada saat kunjungan di Afrika, sekelompok pengusaha dari Amsterdam menemukan fakta bahwa negara-negara di Afrika masih kurang dalam hal ekspor produk-produk manufaktur. Negara-negara di Afrika memiliki potensi sumber daya alam yang cukup melimpah seperti kakao, minyak bumi dan biji kopi, tetapi sayangnya negara-negara ini tidak mendapatkan keuntungan yang sepadan. Banyak bahan-bahan alam yang dikirim ke negara-negara barat dan China untuk diproses dan dibuat menjadi produk dengan nilai jual yang lebih tinggi.

Read More

Langit selalu menjadi daya tarik bagi manusia sejak dahulu. Salah satu unsur yang berada di langit dan telah memikat manusia untuk selalu mempelajarinya adalah awan. Awan adalah massa yang terdiri dari tetesan air atau kristal beku yang tergantung di atmosfer di atas permukaan bumi.

Read More